Menu

Cegah Penyakit Rabies, Distan Bengkalis Suntik Vaksin Hewan Peliharaan Warga Secara Massal

Dahari 27 Sep 2019, 14:59
Dinas Pertanian (Distan) Kabupaten Bengkalis memberikan vaksin rabies secara massal ke hewan peliharaan (foto/hari)
Dinas Pertanian (Distan) Kabupaten Bengkalis memberikan vaksin rabies secara massal ke hewan peliharaan (foto/hari)

RIAU24.COM -  BENGKALIS - Dinas Pertanian (Distan) Kabupaten Bengkalis memberikan vaksin rabies secara massal ke hewan peliharaan. Kegiatan vaksinasi tersebut terhadap hewan-hewan peliharaan warga penular virus rabies, seperti anjing, kucing dan monyet.

Hal tersebut juga bertujuan untuk memutus mata rantai penularan virus rabies pada hewan. Sehingga membebaskan rabies dari wilayah atau daerah secara bertahap di Kabupaten Bengkalis.

zxc1


Selain sasaran hewan penular rabies, kegiatan ini diharapkan agar masyarakat secara umum dan mampu meningkatkan pemahaman dalam membentuk sikap dan perilaku terhadap rabies.
Halaman: 12Lihat Semua