Menu

Palestina Bakal Makin Kesepian, AS Sebut Lima Negara Muslim akan Ikut Normalisasi Hubungan dengan Israel

Satria Utama 18 Sep 2020, 09:31
Bahrain dan UEA tandangani kesepakatan normalisasi hubungan dengan Israel
Bahrain dan UEA tandangani kesepakatan normalisasi hubungan dengan Israel

Trump juga memperkirakan Arab Saudi akan ikut berdamai dengan Israel, namun Raja Salman beberapa kali menegaskan kemerdekaan Palestina merupakan harga mati yang harus diselesaikan terlebih dulu.

Uni Emirat Arab (UEA) dan Bahrain telah menandatangani kesepakatan normalisasi hubungan dengan Israel di Gedung Putih, Washington, Selasa (15/9/2020) waktu setempat. Momen bersejarah ini difasilitasi oleh Presiden Amerika Serikat, Donald Trump.

Penandatanganan normalisasi berlangsung di South Lawn Gedung Putih. Ini merupakan pertama kalinya negara-negara Arab menjalin hubungan dengan Israel dalam kurun waktu 25 tahun sejak terakhir kalinya dilakukan Yordania pada 1994.***

Halaman: 12Lihat Semua