Menu

Walikota Pekanbaru Ucapkan Terimakasih atas Bantuan Sarana Kesehatan kepada PT CPI

Ryan Edi Saputra 20 Jan 2021, 08:39
wali kota Pekanbaru Dr. H. Firdaus, MT dan audiensi Goverment and Public Affairs Assets SKK Migas PT. Chevron Pacific Indonesia (CPI) - Pekanbaru.go.id
wali kota Pekanbaru Dr. H. Firdaus, MT dan audiensi Goverment and Public Affairs Assets SKK Migas PT. Chevron Pacific Indonesia (CPI) - Pekanbaru.go.id

Walikota menjelaskan juga program smart Economy, yang merupakan ekonomi yang berbasiskan ekonomi kerakyatan dan padat modal. Hal ini juga akan bertumbuh dengan peran perusuhaan besar seperti PT. CPI, dalam bantuan modal, pengembangan sumber daya manusia dan motivasi.

"Semoga tahun 2021 ini, pandemi covid-19 diangkat dari muka bumi ini. Sehingga kita semua dapat keluar dari krisis kesehatan dan ekonomi," harapnya.

 

 

Halaman: 12Lihat Semua