Menu

Sudah Tahu Kalau Biji Apel Mengandung Racun Sianida?

Azhar 3 May 2021, 21:58
Ilustrasi buah apel. Foto: Internet
Ilustrasi buah apel. Foto: Internet

Seperti diketahui, sianida sangat berbahaya bagi tubuh bila dikonsumsi terlalu banyak. Zat ini bisa mematikan hanya dalam waktu beberapa menit.

Walaupun biji apel mengandung amygdalin, efek negatifnya akan terasa bila tidak mengunyah atau menghancurkan biji sebelum menelannya. Pasalnya bila tidak sengaja menelan biji apel, sistem metabolisme tubuh akan kesulitan untuk mencernanya.

Untuk diketahui juga mengunyah satu atau dua biji apel juga tidak akan memicu kematian karena kandungan amygdalin-nya terbilang rendah. Paling tidak harus memakan 150 sampai ribuan biji apel untuk menghasilkan kandungan sianida yang beracun.

Halaman: 12Lihat Semua