Menu

10 Kota dengan Biaya Hidup Paling Mahal di Indonesia, Nomor Satu Sudah Ketebak

Rizka 14 Sep 2021, 08:50
google
google

2. Jayapura

Ibukota provinsi Papua, Jayapura menempati urutan ke-2 dari 10 kota termahal. Hal ini dikarenakan tidak memproduksi kebutuhan bahan pokok sendiri.

Nilai IHK Rp 6.939.057/bulan.

3. Ternate

Ternate menjadi kota termahal di urutan ke-3 di Indonesia, biaya hidup yang tinggi karena alasan tidak bisa memproduksi bahan pokok dan beli dari luar.

Nilai IHK Rp 6.427.357/bulan.

Sambungan berita: 4. Depok 
Halaman: 123Lihat Semua