Menu

Bahaya, Tangan Orang Ini Jadi Begini Karena Dikeluarkan dari Jendela Pesawat Saat Terbang

Khoirotun Nisa 26 Sep 2021, 12:06
Tangkapan layar video
Tangkapan layar video

RIAU24.COM - Sudah menjadi aturan umum, jika saat berkendara kita akan dilarang untuk mengeluarkan anggota tubuh dari kendaraan tersebut melalui jendela. 

Peraturan tersebut berlaku untuk seluruh kendaraan. Hal tersebut dilarang karena dapat menimbulkan kejadian buruk seperti kecelakaan bagi orang lain, ataupun mencelakai diri sendiri. 

Terkhusus bagi pesawat terbang, yang memiliki tingkat bahaya lebih tinggi, serta tekanan udara yang berbeda. 

Sebuah video dari akun TikTok luar negeri, @gezgintivi, menunjukkan eksperimen mengeluarkan tangan dari jendela pesawat saat sedang terbang. 

Terdapat dua video yang di kompilasikan dalam satu postingan akun tersebut. 

Video pertama menunjukkan tangan yang keluar dari jendela pesawat dan tidak terjadi apa-apa. Tangan pertama tersebut bahkan dapat melambai-lambai sesuai siuran angin. 

Halaman: 12Lihat Semua