Menu

Tegas, Golkar Riau Dukung Sikap Aburizal Bakrie Jadikan Airlangga Hartarto sebagai Capres 2024

Riko 22 Feb 2022, 06:29
Syamsuar saat diwawancarai wartawan di Pekanbaru
Syamsuar saat diwawancarai wartawan di Pekanbaru

"Alhamdulillah, beberapa produk hasil pertanian di Riau berupa kelapa sawit dan kelapa harganya baik, serta ekspor Non migas Riau meningkat pertumbuhannya, begitu juga investasi di Riau meningkat dari tahun 2019 sampai th 2021. Hal ini memicu pertumbuhan ekonomi Provinsi Riau tahun 2021 juga meningkat, mencapai 3,36% yang belum pernah dicapai dalam masa 5 tahun sebelumnya," ungkap Syamsuar merinci.

"Kita pun akan tetap menjalankan keputusan hasil Musyawarah Nasional Partai Golkar Tahun 2019 dan Rapat Pimpinan Nasional Partai Golkar Tahun 2021 yang mencalonkan Airlangga Hartarto menjadi Calon Presiden Republik Indonesia,"tutup Syamsuar

Halaman: 23Lihat Semua