Menu

Ketum PSSI Mochamad Iriawan Legowo Bertahan di AFF

Zuratul 7 Aug 2022, 09:31
Potret Ketua Umum PSSI Mochammad Iriawan/hops.id
Potret Ketua Umum PSSI Mochammad Iriawan/hops.id

Dugaan pertandingan ternoda itu kemudian dilanjutkan dengan PSSI yang mengirimkan surat protes ke AFF sebelum ide bergabung ke EAFF muncul.

Pengujung Juli 2022, AFF akhirnya membalas surat protes PSS dan menyatakan Vietnam dan Thailand tidak bersalah. Iriawan pun kini tak lagi menyinggung rapat bersama EXCO PSSI soal kajian untung rugi keluar dari AFF yang sempat diutarakannya sebelum laga Grup A Piala AFF U-16 2022 antara Indonesia vs Filipina di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Minggu (31/7) malam.

"Sehingga kita akan buktikan dengan permainan kita, kita balas Vietnam dengan Thailand kan. Seperti sekarang, kita bisa membuat kemenangan (atas Vietnam di Piala AFF U-16 2022). Masalah karma, mungkin tanyakan sama pelatih Vietnam, apakah ini karma kepada mereka," tandas Iriawan

(***)

Halaman: 12Lihat Semua