Menu

Kok Bisa! Ini yang Bikin Harga BBM di Malaysia Lebih Murah dari Indonesia 

Zuratul 11 Sep 2022, 15:46
Stasiun Pengisian Bahan Bakar Minyak di Malaysia (Twitter)
Stasiun Pengisian Bahan Bakar Minyak di Malaysia (Twitter)

Dari sisi populasi kendaraan, di Malaysia ada 33 juta kendaraan, sedangkan di Indonesia jumlah kendaraannya lebih dari empat kali lipatnya, yaitu sebanyak 145 juta kendaraan.

Terakhir adalah terkait luas dan kompleksitas pendistribusian di Malaysia yang jauh lebih sederhana dibanding Indonesia. Seperti diketahui Malaysia hanya daratan, sementara Indonesia negara kepulauan sehingga ragam moda transportasi yang digunakan untuk distribusi otomatis menambah komponen biaya.

(***)

Halaman: 23Lihat Semua