Dugaan Penindasan Muslim Uighur Oleh China, Netizen Lambungkan Tagar #WeStandWithUyghur

Riki Ariyanto 17 Dec 2019, 09:37
Warganet lambungkan tagar #WeStandWithUyghur hingga jadi trending topik di twitter (foto/int)
Warganet lambungkan tagar #WeStandWithUyghur hingga jadi trending topik di twitter (foto/int)

RIAU24.COM - Selasa 17 Desember 2019, Mesut Ozil tengah jadi sorotan setelah cuitannya mengenai dugaan penindahan HAM etnis Uighur oleh otoritas China. Bahkan merespon cuitan Ozil pemain Arsenal itu bikin China beranf dan blokir tayangan pertandingan Arsenal FC.

zxc1

Selain itu Mesut Ozil, juga menyindir negara-negara mayoritas Islam yang seakan 'bungkam' atas dugaan penindasan etnis Uighur. Masih mengenai Uighur, netizen atau warganet lambungkan tagar #WeStandWithUyghur hingga jadi trending topik di twitter.

zxc2

Berikut beberapa komentar netizen di twitter Indonesia. @liem_id: "Undang-undang kami mengatakan: "Bahwa sesungguhnya kemerdekaan itu ialah hak segala bangsa dan oleh sebab itu, maka penjajahan diatas dunia harus dihapuskan karena tidak sesuai dengan perikemanusiaan dan perikeadilan." Oleh karenanya #WeStandWithUyghur."

@JackVardan: "Lambungkan #WeStandWithUyghur."

@AymanPakne: "Inilah cuitan seorg pemain bola @MesutOzil1088, yg mengguncang dunia. Cuitannya membuat komunis Cina meradang; sdgkan pemimpin negeri2 Muslim tertunduk malu, andai rasa itu blm dicabut Allah dr hati2 mrk. Bayangkan ketika yg menggertak adl seorang khalifah! #WeStandWithUyghur."

@Jean_Aprilia97: "Mengaku Paling Toleran tapi membiarkan kezaliman. Goodmorning . #WeStandWithUyghur."

@shidayat_alqus: "TAGAR Org pikir Nagar itu buat org gada kerjaan, tp aat ini org di kadubes Chaina berang tagar soal Uighur jd trending. Ingat sejarah Bastille Prison tahanan politik abad 17, Saya super sibuk, tapi Nagar cukup vokal. Glek Siapa ikut? Gas.! #WeStandWithUyghur." (Riki)