Menu

Gara-gara Banjir, RAPP Tutup Sementara Jalan Koridor

Ardi 17 Dec 2019, 18:10
Demi keamanan dan keselamatan operasional perusahaan dan masyarakat sekitar, PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP) mulai Selasa, 17 Desember 2019 menutup sementara akses jalan akses atau koridor Pangkalan Kerinci–Langgam (foto/Ardi)
Demi keamanan dan keselamatan operasional perusahaan dan masyarakat sekitar, PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP) mulai Selasa, 17 Desember 2019 menutup sementara akses jalan akses atau koridor Pangkalan Kerinci–Langgam (foto/Ardi)

RIAU24.COM - PELALAWAN- Demi keamanan dan keselamatan operasional perusahaan dan masyarakat sekitar, PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP) mulai Selasa, 17 Desember 2019 menutup sementara akses jalan akses atau koridor Pangkalan Kerinci–Langgam, menyusul banjir yang mulai menggenangi jalan koridor sejak beberapa hari terakhir.

zxc1


General Manager Stakeholder Relation (SHR) RAPP, Wan Mohd Jakh Anza mengatakan penutupan sementara jalan koridor ini dikarenakan akses jalan utama tersebut tertutup oleh banjir sehingga dapat membahayakan para pengguna jalan. ”Penutupan untuk menghindari terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan lainnya, diharapkan masyarakat berhati-hati, kami akan memberikan update informasi, jika terdapat perkembangan lebih lanjut," ujar Wan Jakh.

zxc2

Halaman: 12Lihat Semua