Menu

Banyak Warga yang Keluar Rumah, Viral Tenaga Medis Protes dan Teriak 'Kami Capek', Netizen: Pemerintah Kurang Tegas

Riki Ariyanto 22 May 2020, 16:32
Banyak Warga yang Keluar Rumah, Viral Tenaga Medis Protes dan Teriak 'Kami Capek', Netizen: Pemerintah Kurang Tegas (foto/int)
Banyak Warga yang Keluar Rumah, Viral Tenaga Medis Protes dan Teriak 'Kami Capek', Netizen: Pemerintah Kurang Tegas (foto/int)

RIAU24.COM - Viral di media sosial (Medsos) seseorang yang diduga tenaga medis mengenakan Alat Pelindung Diri (APD) berteriak capek. Dan meminta masyarakat keluar rumah semuanya, dan terserah melakukan apa saja di tengah pandemi Covid-19.

Dari video tersebut pria yang tidak disebutkan namanya kecewa masyarakat yang tak mengindahkan saran dan himbauan dari pemerintah. Masyarakat seolah-olah tak perduli dan menghargai upaya tenaga medis di rumah sakit dan lokasi karantina dalam penanganan Covid-19.

zxc1

"Terserah, lakukan kalian mau. Kami capek. Kalian tidak perdulikan himbauan pemerintah, kasihan tenaga medis masih terus berjual, polisi, TNI. Padahal sudah 1000 lebih orang di Indonesia terjangkit. Terserahlah," teriak pria itu dalam video yang diunggah akun facebook @vidio viral & lucu.

Langsung saja netizen atau warganet memberikan ragan komentar, ada yang setuju dan tidak atas aksi tunggal tersebut. @Priyanto Cah Solo: "Kapan pandemi ini berakhir klau rakyatnya minim kesadaran dn trlalu bodoh dalam mnyikapi pandemi ini. sangat mmperhatinkn pola pikir rkyat indonesia."

zxc2

@Nyai Jebrak: "Pmrintahe kurang tgas..sk|ian dilockdown ja..dikit2 minta bntuan kyak bkl mati klaparan..gi|iran dpat bantuan mlh bnyk yg buat blnja ke mal2..mg gk smua tp kbnyakan bgtu..smpe msuk brta luar negeri malu lihatnya."

@Kristian le: "Jatuhnya Iebay si.... mikir dulu keluar karna apa. Daripada mati kelaparan dirumah mending keluar cari makan. Kalau 100% biaya hidup ditanggung pemerintah. Kita semua siap stay at home."

@Srie Fitlovty: "Sadar lh kita sebagai manusia yg berakal kalau kalian tdk mengikuti aturan yg ada maka semakin banyak korban Corona mereka pamedis juga manusia punya keluarga berikan mereka istirahat sejenak,jgn egois dengan keadaan kita sma2 susah juga, jangan sudah terkena baru penyesalan dtg, come on lh untuk kita smw dan keluarga, ini virus bukan main2 jangan sepelekan."

@Tino Ayahiffa: "Lihat komen ini pun dah cukup bisa memahami karakter masyarakat +62...amat n ‘ sangat minim kesadaran."