Menu

Pedagang Keluhkan Pendapatannya Menurun, Jokowi Langsung Balas Begini

Ryan Edi Saputra 30 Sep 2020, 09:40
Perteuman Jokowi dan pedagang di Istana Negara
Perteuman Jokowi dan pedagang di Istana Negara
Pasalnya, pria yang enggan menyebutkan namanya itu mengaku kehilangan lebih dari separuh pendapatannya selama masa pandemi Covid-19.

"Sebelum Covid-19 lumayan ya. Sekarang menurun 75 persen, Alhamdulillah dulu kebagian Rp 150 (ribu sehari), sekarang mah Rp 60 ribu," keluh pria tersebut kepada Jokowi mengutip rmol.

Spontan, Jokowi memberikan jawaban yang meyatakan kondisi ekonomi yang sulit juga dirasakan oleh negara yang terkontraksi 5,32 persen pada kuartal II dan diprediksi masuk ke tahap resesi pada kuartal III.


"Tapi masih dapat (untung) disyukuri. Wong negara saja defisit kok. Negara sama (sulit). Jadi negara ini, tahun ini kita minus income, pendapatannya. Bukan sesuatu yang gampang, sama sebetulnya. Sama," tegas Jokowi.

Sambungan berita: zxc2
Halaman: 123Lihat Semua