Menu

Ada di Riau, Panji Petualang Pamer Ular Kepala Dua

Muhardi 16 Oct 2020, 20:59
Tangkapan Layar
Tangkapan Layar

RIAU24.COM -  Ceri - cerita legenda terkait ular kepala dua kerap kali kita dengar, bahkan di buku buku gambar sering kali kita menemukannya, Naumun kali ini sungguh nyata dan Hidup.

Seperti pada postingan yang dibagikan @PanjiPetualang di akun media sosial nya. Terlihat Panji sedang melihat langsung seekor ular berkepala dua.

Diketahui ular kepala dua ini, di temukan oleh pemancing, dan langsung melihat ular unik ini dan ditangkap.

"Ular ini ditemukan saat memancing, dilihat dipinggir sungai ada ular dan ternyata kepala nya dua, langsung kita tangkap, " ujar Amar yang juga Reptiler dari Pekanbaru ini.

Untuk diketahui, jenis ular ini merupakan ular Air. Kadut. Menurut keterangan Panji bisa jadi ini Ular Kepala Dua Pertama Jenis kadut ini.*

Halaman: Lihat Semua