Menu

Pembukaan MTQ ke-45 Bengkalis Berlangsung Meriah, Qori Internasional Abdullah Fikri Tampil Memukau

Riki Ariyanto 24 Nov 2020, 11:14
Pembukaan MTQ ke-45 Bengkalis Berlangsung Meriah, Qori Internasional Abdullah Fikri Tampil Memukau (foto/int)
Pembukaan MTQ ke-45 Bengkalis Berlangsung Meriah, Qori Internasional Abdullah Fikri Tampil Memukau (foto/int)

RIAU24.COM -  Penjabat (Pj) Bupati Bengkalis H. Syahrial Abdi membuka secara langsung Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Ke-45 Tingkat Kabupaten Bengkalis Tahun 1442 H/2020 M, Senin 23 November 2020, di Masjid Agung Istiqomah Bengkalis.

zxc1


Abdi dalam sambutannya mengatakan pelaksanaan MTQ ini merupakan kegiatan rutin tahunan yang terus dilaksanakan, untuk mencari bibit unggul Qori dan Qoriah, Hafidz-Hafidzah, Khottot-Khototah di Kabupaten Bengkalis, namun yang tak kalah pentingnya, pelaksanaan MTQ ini juga memiliki nilai-nilai syi’ar Islam melalui Al Qur’an yang senantiasa harus kita jaga kemurniannya dan kita implementasikan dalam kehidupan sehari-hari.

Hal tersebut tentunya sejalan dengan tema MTQ ke-45 tahun 2020 ini, “Merangkai kehidupan berlandaskan Al-Quran menuju Kabupaten Bengkalis yang maju dan sejahtera”.

Sambungan berita: zxc2
Halaman: 12Lihat Semua