Menu

Waspada, Lima Jenis Air Putih Ini Berbahaya Jika Diminum

Riko 4 Dec 2020, 20:57
Ilustrasi/int
Ilustrasi/int

RIAU24.COM - Air putih menjadi minuman yang paling menyehatkan tubuh karena mengandung mineral alami. Akan tetapi tidak semua air putih sehat untuk dikonsumsi. Dalam beberapa kondisi, air ini berbahaya jika diminum meski berwujud putih dan segar. 

Beberapa jenis air berikut ini bisa berubah menjadi natrium nitrat (nitrit) dan zat lain yang beracun. Hal ini bisa mengakibatkan keracunan dan kerusakan tertentu pada organ dalam tubuh. Apa saja air putih ini berbahaya jika diminum, melasir dari Infoyunik berikut ulasanya. 

 
1. Air Bekas Kukus

Air bekas kukus merupakan air sisa yang digunakan untuk mengukus bakpao, mantau, dan lain-lain. Kerak endapan pada air bekas kukus sering kali ikut masuk ke dalam tubuh, yang dapat mengakibatkan komplikasi pada pencernaan, syaraf, gangguan saluran seni, gangguan produksi sel darah, sirkulasi darah, dan lain-lain sehingga menyebabkan penuaan dini. Hal ini disebabkan karena kerak endapan air bekas kukus mengandung zat berbahaya seperti kadmium, raksa, arsenikum, aluminium, dan lain-lain.

2. Air Mendidih Lama

Halaman: 12Lihat Semua