Menu

Ini Amalan Bertabur Pahala yang Hanya Ada di Bulan Ramadhan

Azhar 19 Apr 2021, 22:10
Ilustrasi membaca alquran. Foto: Republika.co.id
Ilustrasi membaca alquran. Foto: Republika.co.id

RIAU24.COM - Saat berada di bulan suci Ramadhan, umat Islam yang sadar selalu berlomba-lomba mencari pahala.

Alasannya karena jika dikerjakan, amalannya akan berlipat ganda jika dibandingkan dengan bulan lain.

Namun tahukah ada satu amalan jika dikerjakan selama Bulan Ramadhan pahalanya akan semakin berlipat-lipat?

Kabar gembiranya adalah dengan membaca Al-Qur'an.

Dengan membaca Al-Qur'an selama Bulan Ramadhan, dengan mudah mendapatkan pahala berlipat.

Sebagaimana sabda Rasulullah: Barangsiapa membaca satu huruf dari Kitab Allah (Al-Qur'an), maka baginya satu hasanah (kebaikan) dan satu hasanah itu sama dengan sepuluh kali lipatnya. Aku tidak mengatakan 'Alif Lam Mim' itu satu huruf, tetapi Alif satu huruf, Lam satu huruf dan Mim satu huruf."

Sambungan berita:  
Halaman: 12Lihat Semua