Benar-benar Anak Sultan, Deretan Kado Mewah untuk Bayi Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar Mencengangkan
RIAU24.COM - Pasangan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar tengah berbahagia atas kelahiran anak pertama mereka. Meskipun baru lahir ke dunia, anak pasangan ini rupanya telah kebanjiran hadiah-hadiah mewah.
Bahkan sebelum Aurel melahirkan, ia sudah mendapat banyak kado, seperti satu truk pakaian bayi. Hal itu yang membuat Aurel dan Atta kaget.
"Oh my God. Ini dari siapa?" tanya Aurel penasaran dilansir dari chanel Youtube AH.
Keterkejutan Aurel makin bertambah saat membuat isi truk.
Baca juga: Viral Gegara Hina Penjual Es Teh, Ternyata Segini Gaji Gus Miftah Sebagai Utusan Khusus Presiden
"Ini kita nggak usah beli baju lagi," kata Aurel.
Selain baju bayi, truk tersebut berisi permainan bayi, alat ganti popok, piano mainan, bedongan, dan lain-lain.