Menu

Ketika Anies Ajak Amien Rais Jadi Cawapres Namun Ditolak, Ini Kata Pendiri Partai Ummat

Amastya 15 Feb 2023, 09:16
Amien Rais sebut hal ini ketika tolak ajakan cawapres dari Anies Baswedan
Amien Rais sebut hal ini ketika tolak ajakan cawapres dari Anies Baswedan

Dia menyadari jika Partai Ummat belum memenuhi persyaratan pengusung capres lantaran tak memenuhi presidential threshold 20 persen.

"Kalau presidential threshold adalah proyeksi, hanya tiketnya, tapi ini InsyaAllah bus yang siap dipakai dan dan mesin yang sudah hidup bisa menghantarkan pak Anies menuju ke istana Insya Allah," ucapnya.

Meski baru dibentuk pada tahun 2021 lalu, Ridho menegaskan bahwa Partai Ummat siap berjuang pada Pemilu 2024.

"InsyaAllah Partai Ummat walau belum dapat izin untuk beri tiket bus tersebut tapi ini mesin baru. Mesin perjuangan Partai Ummat ini baru (dibentuk) 2021 Pak Anies. Jadi mesin ini tidak hanya panas tapi siap berjuang," pungkasnya.

(***)

Halaman: 23Lihat Semua