Menu

Akan Tayang 1 Februari di Bioskop, Ledakan Tawa Film “Agak Laen” Jadi Pereda Stres Ingar Bingar Politik 2024

Riko 30 Jan 2024, 19:30
Para pemain film 'Agak laen ' saat road show di Pekanbaru
Para pemain film 'Agak laen ' saat road show di Pekanbaru
juga tenar melalui podcast mereka.

Dengan bumbu kedaerahan dan irisan genre

horor yang juga memberikan perbedaan.

“Senang sekali berproses dan bekerja sama dengan tim Imajinari dan Agak Laen. Mulai dari proses pengembangan ceritanya hingga saat syuting. Bagi yang sudah mengikuti Agak Laen, film ini akan jadi pengalaman yang lebih lengkap. Sementara yang baru mengenal mereka, tentu kalian akan terkejut dengan komedi yang dihadirkan di film ini,” kata Acho kepada wartawan saat melakukan road show film "'Agak laen" di Pekanbaru. Selasa 30 Januari 2024.

Boris Bokir dan Oki Rengga menggaransi film “Agak Laen” akan menghadirkan ledakan tawa yang juga bisa menjadi pereda stres di tengah suasana memanas politik 2024. Film yang akan tayang menjelang hari pencoblosan pemilu ini bisa jadi pilihan hiburan yang tepat untuk menepi sejenak dari keriuhan perbincangan politik.

“Kalian kalau nonton film “Agak Laen” harus bawa alat tes narkoba. Karena film ini akan ada efek tertawa seminggu kemudian,” tambah Boris Bokir.

Halaman: 123Lihat Semua