Menu

Rayakan Tahun Baru Imlek,First Media Tawarkan Promo Extra Cuan

Riko 30 Jan 2025, 20:41
Foto (istimewa)
Foto (istimewa)

Seluruh promo ini berlaku dalam periode terbatas mulai 24 hingga 31 Januari 2025.

Promo Menarik untuk Pencinta Olahraga

Bagi pelanggan setia yang juga penggemar olahraga, First Media menghadirkan paket Add On khusus, yaitu SPOTV Pack dan Ultimate Sport Pack. Dengan biaya langganan mulai dari Rp39.000 per bulan, pelanggan dapat menikmati berbagai tayangan olahraga premium seperti:

- ISUZU UTE A-League Men 2024/25 Rd14 Western United FC vs Central Coast Mariners

- PSA World Tour: J.P Morgan Tournament of Champions 2025 Finals

- 2025 WTT Singapore Smash Day 1 Session 1

Halaman: 234Lihat Semua