Menu

Pelantikan MUI Empat Kecamatan, Bupati Kasmarni Ajak Ulama dan Umara Bersinergi

Dahari 18 Oct 2025, 14:19
Pelantikan MUI Empat Kecamatan, Bupati Kasmarni Ajak Ulama dan Umara Bersinergi
Pelantikan MUI Empat Kecamatan, Bupati Kasmarni Ajak Ulama dan Umara Bersinergi

“Hari ini, mari kita bergerak dengan penuh perhatian sederhana. Turun ke masyarakat, mengingatkan, dan memberikan manfaat nyata bagi kehidupan sehari-hari,” ajak Amrizal.

Pelantikan tersebut turut dihadiri Ketua DPRD Bengkalis Septian Nugraha, Wakil Ketua DPRD Bengkalis M. Arsya Fadillah, Kepala BPKAD Aready, Kaban Kesbangpol Agus Sofian, Kadis Kominfotik Suwarto, Kadis Pariwisata Edi Sakura, Ketua MUI Kabupaten Bengkalis Amrizal, Camat Mandau Riki Rihardi, Camat Pinggir, Camat Bathin Solapan Muhammad Rusydy, Camat Talang Muandau Risky Afriandy, Kabag Kesra Herman Nur, dan Kabag Prokopim Syafrizal, Ketua MUI Kabupaten Bengkalis H. Amrizal.

Halaman: 23Lihat Semua