Rangkaian Kemeriahan HUT Golkar ke-61
Senam gembira Golkar. Sumber: Internet
Kegiatan ini akan dilaksanakan serentak di berbagai daerah sesuai dengan keyakinan masing-masing: di Jakarta (Islam), Bali (Hindu), Medan (Kristen), Kupang (Katolik), Singkawang (Konghucu), dan Bangka Belitung (Buddha).