Wapres Gibran Tinjau Penyaluran BSU Penanganan Karhutla di Riau
Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia, Gibran Rakabuming Raka tiba di Kota Pekanbaru dan melakukan kunjungan kerja ke beberapa titik, pada Senin (28/7/2025) pagi.
Usai agenda di Kantor Pos, Wapres Gibran bersama rombongan melanjutkan kunjungan kerjanya ke Sekolah Rakyat yang berada di Rumbai.