Menu

PTPN IV Regional III Catat Kinerja Positif Sepanjang 2025

Devi 2 Jan 2026, 12:50
PTPN IV Regional III Catat Kinerja Positif Sepanjang 2025
PTPN IV Regional III Catat Kinerja Positif Sepanjang 2025

Tak berhenti di situ, kinerja positif juga tercermin dari produksi inti sawit. Sepanjang 2025, produksi palm kernel oil (PKO) tercatat mencapai 115 ribu ton, meningkat dibandingkan tahun sebelumnya yang berada di level 106 ribu ton.

“Alhamdulillah, berkat kerja sama, kolaborasi, dan sinergi seluruh pihak, tahun 2025 dapat kita tutup dengan capaian kinerja yang sangat membanggakan,” demikian disampaikan Sori. ***

Halaman: 23Lihat Semua