Menu

Ini 5 Alasan Menikah Tak Perlu Buru-buru

Riko 30 Dec 2018, 11:50
Ilustrasi
Ilustrasi

Sebuah pernikahan adalah sesuatu yang sakral. Menikah adalah komitmen seumur hidup. Ada janji suci yang diikrarkan. Ada bagian dari hidup kita yang akan dipenuhi dengan berbagai warna baru. Kalau tujuan menikah hanya karena takut dianggap terlambat, akan sulit rasanya untuk menciptakan kebahagiaan saat hidup bersama.

4. Menikah tak bisa cuma dengan "makan cinta"

Memang setelah menikah pasti akan ada rezekinya sendiri. Akan ada pintu-pintu rezeki baru yang terbuka. Namun, tetap saja kita juga perlu mengusahakan yang terbaik dalam mempersiapkan pernikahan. Tak bisa hanya dengan modal "makan cinta" sebab setelah menikah pasti akan ada lebih banyak kebutuhan yang harus dipenuhi bersama.

5. Pernikahan juga menyatukan dua keluarga besar

Sebaiknya kita juga perlu tahu dan mengenal keluarga besar pasangan dengan baik. Pun dengan pasangan yang perlu kita kenalkan juga dengan keluarga kita. Dan proses ini seringkali tak bisa dilakukan dengan buru-buru. Pendekatan dan perkenalan pastinya butuh waktu.


Sambungan berita: Sumber:  Fimela
Halaman: 123Lihat Semua