Menu

Berikut Rincian Persentase Relawan Melawan Covid-19 di Kabupaten Bengkalis

Dahari 15 Apr 2020, 13:51
Relawan virus corona (foto/ilustrasi)
Relawan virus corona (foto/ilustrasi)

RIAU24.COM - BENGKALIS- Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Yuhelmi menerangkan bahwa, sesuai data terakhir yang dirilis Pemerintah Provinsi Riau, secara persentase, jumlah desa di Kabupaten Bengkalis yang sudah membentuk relawan desa lawan Covid-19, tertinggi kedua.

zxc1


“Pertama Kabupaten Siak sebanyak 116 dari 122 desa atau 95 persen. Sedankan untuk Kabupaten Bengkalis sebanyak 109 desa dari 136 desa atau 80 persen,"ungkap Yuhelmi, Selasa 14 April 2020 kemarin.

Yuhelmi menjelaskan itu setelah mengikuti, mengikuti telekonferensi Pelaksana Harian (Plh.) Bupati Bengkalis H Bustami HY dengan 11 Camat di daerah ini. Telekonferens yang berlangsung kurang lebih 2,5 jam tersebut, dilaksanakan di ruang Hang Jebat kantor Bupati Bengkalis dari sekitar pukul 09.30 s.d. 12.00 WIB kemarin.

Sambungan berita: zxc2
Halaman: 12Lihat Semua