Menu

Ini 5 Tanda Jika Anda Sebenarnya Sedang Kesepian

Devi 1 Nov 2020, 02:43
Ini 5 Tanda Jika Anda Sebenarnya Sedang Kesepian
Ini 5 Tanda Jika Anda Sebenarnya Sedang Kesepian

Memang wajar jika kita merasa sedih tapi perlu diingat, tindakan itu hanya akan menimbulkan masalah lain.

3. Kesempurnaan

Sikap kesempurnaan atau perfeksionis sering terjadi pada orang yang mengalami kesepian, hal ini berbahaya karena dapat mempengaruhi dan meracuni pikiran kita terhadap orang lain. Itu akan membuat kita melihat segala sesuatu secara negatif dan kita tidak akan puas selain selalu menginginkan lebih dari yang sudah kita miliki - dan sebenarnya itu adalah sindrom kesepian.

4. Mengkritik diri sendiri

Faktor yang satu ini memang sulit untuk dikendalikan dan menjadi faktor kesepian dan rasa hampa dalam diri semakin kental. Saat kita mengkritik orang lain, diri juga tidak boleh dilewatkan karena merupakan salah satu cara untuk 'mengisi' kesepian.

5. Butuh perhatian

Halaman: 123Lihat Semua