Menu

Ketika Kolonial Belanda Kabulkan Permintaan Pribumi Buat Masjid Raya

Azhar 26 Mar 2022, 20:42
Masjid Besar Cipaganti. Sumber: Wikipedia
Masjid Besar Cipaganti. Sumber: Wikipedia

Pada akhirnya, Pemerintah Belanda sepakat untuk mendirikan masjid baru namun dengan syarat bangunan harus permanen.

Setelah mendapatkan lampu hijau, masyarakat membangun masjid dengan cara swadaya dan diarsiteki oleh C.P.W Schoemaker.

Untuk diketahui, Masjid Cipaganti awalnya memiliki luas area mencapai 8.000 meter persegi, namun akhirnya menyusut menjadi 2.675 meter persegi hingga saat ini.

Halaman: 12Lihat Semua