Menu

Sepenggal Asa Berbalut Darma Dari PT Pertamina Hulu Energi di Wisata Pulau Tilan Negeri Seribu Kubah

Devi 3 Dec 2022, 22:32
  Sepenggal Asa Berbalut Darma Dari PT Pertamina Hulu Energi di Ekowisata Pulau Tilan
Sepenggal Asa Berbalut Darma Dari PT Pertamina Hulu Energi di Ekowisata Pulau Tilan

Sudah pasti Festival Bakar Tongkang atau Wisata Pulau Jemur, bukan ?

Namun tahukah Anda, ternyata ada wisata alam yang sangat menarik di Kabupaten Rokan Hilir (Rohil).

Adalah Kepenghuluan (Desa) tua yang bernama Rantau Bais.

Kepenghuluan Rantau Bais dikenal karena memiliki pesona keindahan alami dan telah dinobatkan menjadi desa wisata di Negeri Seribu Kubah, julukan Rokan Hilir.

Keindahan alam Kepenghuluan Rantau Bais dikenal masih sangat alami, asri, dan belum banyak dipengaruhi budaya luar.

Bahkan wilayah di Kepenghuluan Rantau Bais ini terlihat bak zamrud karena begitu hijaunya. Desa ini bagaikan negeri dalam dongeng, karena memiliki banyak pepohonan yang rindang yang belum pernah terjamah pengrusakan tangan usil manusia.

Halaman: 123Lihat Semua