Respon Gugatan Yayasan Riau Madani, PT RAPP Tegaskan Komitmen Terhadap Keberlanjutan Lingkungan
Respon Gugatan Yayasan Riau Madani, PT RAPP Tegaskan Komitmen Terhadap Keberlanjutan Lingkungan
Keberadaan kebun sawit masyarakat Gunung Sahilan di dalam area konsesi kami merupakan bagian dari Program Tanaman Kehidupan, yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat sekitar. Program ini dirancang berdasarkan aturan pemerintah untuk memungkinkan masyarakat memanfaatkan sebagian lahan HTI untuk tanaman bernilai ekonomi tinggi, sehingga mendukung peningkatan taraf hidup mereka.
3. Komitmen terhadap Pelestarian Gambut
Baca juga: Serikat Pekerja PTPN IV Regional III Turut Salurkan Donasi Bantuan Hidrometeorologi Sumatra
PT RAPP berkomitmen menjaga kelestarian ekosistem gambut, khususnya di Riau, melalui berbagai inisiatif:
- Pembangunan infrastruktur pengelolaan air berbasis lanskap untuk mengurangi risiko kebakaran dan menjaga keseimbangan ekosistem.