Inspektorat Daerah Kabupaten Bengkalis Gelar Penandatanganan Pakta Integritas dan Perjanjian Kinerja Tahun 2025

Inspektorat Daerah Kabupaten Bengkalis Gelar Penandatanganan Pakta Integritas dan Perjanjian Kinerja Tahun 2025
Kemudian Inspektur juga menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh ASN dan pegawai Inspektorat Bengkalis atas capaian kinerja pada tahun 2024 lalu, untuk itu mari dipertahankan dan ditingkatkan lagi di tahun 2025 ini