Menu

Mahasiswa PhD Tiongkok Zhenhao Zou Dinyatakan Bersalah Memperkosa 10 Wanita Di Inggris dan China

Amastya 6 Mar 2025, 16:52
Zhenhao Zou /Kepolisian Metropolitan London
Zhenhao Zou /Kepolisian Metropolitan London

Zou, yang sebelumnya belajar di Queen's University di Belfast sebelum melanjutkan studi di University College London pada 2019, kini menghadapi hukuman yang akan dijatuhkan pada 19 Juni.

Presiden UCL, Dr. Michael Spence, memberikan penghormatan kepada korban yang berani melaporkan kejahatan ini dan memberikan bukti di pengadilan.

(***)

Halaman: 34Lihat Semua