Senangnya Menkes Budi Dapat Dua Wamen
Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin. Sumber: kpmpas.com
RIAU24.COM - Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengaku senang mendapatakan dua wakil menteri.
Hal ini diutarakannya usai Presiden RI Prabowo Subianto resmi melantik Benjamin Paulus Oktavianus jadi Wakil Menteri Kesehatan (Wamenkes) di Istana Negara, Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, pada Rabu, 8 Oktober 2025, dikutip dari inilah.com.
Baca juga: Ada Prabowo di Harlah ke-100 NU
Dia pun berharap kinerja Kementerian Kesehatan bisa lebih cepat dengan adanya dua wamenkes ini.
"Masih. Jadi kita punya jagoan," ujarnya.
Baca juga: Karena Pesantren Tak Bisa Dipisahkan dari NU
Tambahnya, Benjamim merupakan salah seorang dokter spesialis paru.
Tanpa mengulur waktu, dia segera mengumumkan anggota baru Kementerian Kesehatan tersebut.