Menu

Ketika Realisasi Dana Patriot Bond Capai Target

Azhar 14 Oct 2025, 22:32
Presiden RI Prabowo Subianto. Sumber: Internet
Presiden RI Prabowo Subianto. Sumber: Internet

Sebelumnya, BPI Danantara mengeluarkan surat utang bernama Patriot Bond. Hasil dana dari obligasi itu akan diinvestasikan untuk sector energi, transisi, dan lain-lain.

Chief Investment officer (CIO) Danantara, Pandu Sjahrir mengatakan, Patriot Bond adalah instrument pembiayaan yang digunakan berbagai negara. Surat utang tersebut diterbitkan guna memperkuat kemandirian pembiayaan nasional.

Halaman: 12Lihat Semua