Trafik Data Xlsmart Melonjak Selama Liburan Nataru 2026
Foto (istimewa)
Layanan streaming video juga tumbuh pesat, dengan Vidio melonjak >288%, diikuti Netflix (62%) dan Viu (45%). Sementara itu, trafik percakapan suara (voice) justru turun sekitar 10%, mengindikasikan peralihan preferensi komunikasi ke platform digital.
Peta Kenaikan Trafik Regional
Kenaikan trafik data terbesar secara nasional terjadi di:
1. Kabupaten Dairi, Sumatera Utara (61%)
3. Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan (40%)