Menu

PDIP Mau Hakim Ad Hoc Sejahtera

Azhar 14 Jan 2026, 19:39
Ilustrasi Hakim Ad Hoc. Sumber: MNC
Ilustrasi Hakim Ad Hoc. Sumber: MNC

"Tanpa kehadiran saudara, sidang-sidang gak bisa berlangsung. Boleh dong imbalannya kami menghimbau jangan ada mogok sidang," sebutnya.

Jika ada bentuk perjuangan, dilakukan secara bergantian agar proses persidangan tetap berjalan dan simpati publik tetap terjaga.

Halaman: 12Lihat Semua