Menu

Parah, Sampah Nasi Kotak Berserakan di Acara Syukuran Nasional Jokowi, Presenter Indra Bekti: Sampahnya Tolong Di Maem

Riko 15 Jul 2019, 13:31
Foto (internet)
Foto (internet)

Berdasarkan pantauan, kebanyakan sampah merupakan bekas tempat makan dan minum. Seperti kardus bekas nasi kotak, gelas plastik bekas air mineral dan botol plastik bekas air mineral.

Sejak pukul 15:00 WIB tadi di sekitar lapangan SICC tidak terlihat tempat sampah. Tidak terlihat pula panitia atau petugas kebersihan yang membersihkan sampah tersebut.

Upaya untuk membersihkan sampah sebenarnya sudah dilakukan oleh panitia melalui pembawa acara. Salah satunya adalah saat presenter Indra Bekti yang meminta pengunjung untuk membersihkan sampah masing-masing. Namun pernyataan Indra tidak digubris.


Sumber: CNN

Halaman: 12Lihat Semua