Menu

Picu Risiko Serangan Jantung, ini Dampak Buruk Lainnya Makan Mi Instan Bagi Tubuh

M. Iqbal 22 Jul 2019, 11:42
Ilustrasi
Ilustrasi
zxc2

2. Risiko penyakit jantung
Berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh Journal of Nutrition, orang yang mengonsumsi mie instan dalam jumlah yang tidak wajar memiliki risiko lebih tinggi mengalami sindrom metabolik, serangkaian gejala termasuk memiliki tekanan darah tinggi, kadar kolesterol HDL yang rendah, dan peluang lebih tinggi penyakit jantung, diabetes dan stroke.

3. Mengandung banyak garam
Tidak heran jika mi instan mengandung banyak garam, yang dapat mempengaruhi kesehatan seseorang secara keseluruhan. Dalam sebuah penelitian yang diterbitkan dalam American Journal of Hypertension pada tahun 2014, ditemukan jika konsumsi natrium makanan tinggi diakui sebagai salah satu faktor utama dalam tingkat kematian yang tinggi dalam 23 studi kasus terakhir. Natrium tambahan ini juga dapat menyebabkan tekanan darah tinggi dan penyakit jantung.

Halaman: 12Lihat Semua