Menu

Subsidi Dicabut, Faizal Assegaf Minta Jokowi Mendengar Suara Rakyat, Netizen Sebut Begini

Riki Ariyanto 19 Jan 2020, 19:17
Spanduk protes pemerintah cabut subsidi yang viral di media sosial (foto/ilustrasi)
Spanduk protes pemerintah cabut subsidi yang viral di media sosial (foto/ilustrasi)

RIAU24.COM - Minggu 19 Januari 2020, Pegiat media sosial (Medsos) Faizal Assegaf minta Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendengar aspirasi rakyat. Apalagi sempat muncul tagar #SubsidiDicabutRakyatMenderita dilambungkan di twitter.

Seperti diketahui pemerintah bakal cabut subsidi gas 3 kg. "Semoga JKW mendengar suara rakyat. Munculnya tagar: #SubsidiDicabutRakyatMenderita, perlu direspon dengan bijak, menjadi masukan bagi tim ekonomi JKW utk mencari solusi yg terbaik bg kepentingan rakyat banyak. Jgn biarkan negeri ini dikuasi segelintir kelompok yang tamak dan rakus," cuit @faizalassegaf, Sabtu, 18 Januari 2020.

zxc2

Langsung saja netizen atau warganet memberikan komentar. @Fayfievan: "Sepertinya yg teriak2 nanti adalah golongan org sok kaya pake subsidi tersebut."

Halaman: 12Lihat Semua