Menu

Bupati HM Wardan Hadiri Rapat Peningkatan Pengendalian Karhutla di Istana Negara

Ramadana 6 Feb 2020, 21:37
Bupati HM Wardan menghadiri  rapat peningkatan pengendalian kebakaran hutan dan lahan (Karlahut) tahun 2020 di Istana Negara (foto/Rgo)
Bupati HM Wardan menghadiri  rapat peningkatan pengendalian kebakaran hutan dan lahan (Karlahut) tahun 2020 di Istana Negara (foto/Rgo)
"Kita punya Babinsa, Babinkamtibmas, beri tahu mereka. Gubernur, Bupati, Wali kota, ada kepala desa, beri tahu mereka. Instrumen dan infrastruktur kita ada. Sehingga sekali lagi kalau ada api sekecil apapun segera padamkan, jangan sampai meluas dan sulit diselesaikan," tuturnya.

Jokowi kembali menegaskan ancaman yang diucapkan sejak lama terkait pencopotan jika ada kebakaran hutan dan lahan.

"Tegas saya sampaikan, pasti saya telepon ke Panglima, ke Kapolri kalau ada kebakaran di wilayah kecil agak membesar, saya tanya Dandimnya sudah dicopot belum," kata dia.

Halaman: 234Lihat Semua