Menu

Hari Kedua Pra TMMD di Desa Teluk Kiambang, Inhil Sasar Pembangunan Jalan

Ramadana 7 Jun 2020, 18:39
Hari Kedua Pra TMMD di Desa Teluk Kiambang, Inhil Sasar Pembangunan Jalan (foto/ist)
Hari Kedua Pra TMMD di Desa Teluk Kiambang, Inhil Sasar Pembangunan Jalan (foto/ist)

RIAU24.COM - INHIL- Kebersamaan TNI dengan rakyat sangat terasa dalam Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Imbangan Kodim 0314/Inhil Tahun 2020 di Desa Teluk Kiambang, Kecamatan Tempuling, Sabtu 6 Juni 2020.

Dandim 0314/Inhil Letkol Inf Imir Faishal melalui Danramil 03/Tempuling Kapten Arh Sugiyono mengatakan, kegiatan dilaksanakan dalam rangka membantu meningkatkan akselerasi pembangunan di daerah. 

zxc1


“Selain itu juga untuk mewujudkan ketahanan wilayah yang tangguh serta memelihara dan meningkatkan kemanunggalan TNI,” kata Danramil.
Halaman: 12Lihat Semua