Menu

Kaki Pecah-pecah? Berikut 4 Tips yang Bisa Kamu Lakukan Untuk Perawatannya

Intan Salfitri 27 Sep 2022, 14:00
 Kaki Pecah-pecah? Berikut 4 Tips yang Bisa Kamu Lakukan Untuk Perawatannya
Kaki Pecah-pecah? Berikut 4 Tips yang Bisa Kamu Lakukan Untuk Perawatannya

Caranya, rendamlah kaki ke dalam air hangat selama beberapa menit.

Kemudian bisa mengoleskan minyak kelapa pada tumit kaki sambil memijatnya dengan lembut.

2. Bawang putih dan madu

Tah hanya minyak kelapa, bawang putih dan madu juga memiliki kandungan antibakteri dan antimikroba yang bisa membantu melembapkan kulit serta mempercepat penyembuhan kulit kaki yang kering.

Cara yaitu, parutlah 4 siung bawang putih terlebih dahulu, campurlah dengan sedikit air bersih.

Lalu, oleskan pada tumit kaki. Lakukan terapi tersebut setiap malam sebelum tidur secara rutin.

Sambungan berita: 3. Masker alpukat
Halaman: 123Lihat Semua