Menu

Secuil Kisah Perjalanan Bisnis Mitra Binaan RAPP, Mampu Berkarya di Usia yang Tak Lagi Muda

Devi 7 Aug 2023, 13:37
Secuil Kisah Perjalanan Bisnis Mitra Binaan RAPP
Secuil Kisah Perjalanan Bisnis Mitra Binaan RAPP

RIAU24.COM - Apakah Anda mengetahui kertas atau tisu yang sering Anda gunakan untuk kebutuhan sehari-hari berasal dari mana? 

Rupanya, sebagian besar pasar kertas dan tisu yang ada di Indonesia berasal dari PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP).

RAPP merupakan sebuah perusahaan atau industri yang bergerak di bidang produk pulp atau bubur kertas dan paper atau kertas yang merupakan suatu perusahaan pulp terbesar di Asia Pasifik.

Perusahaan yang berdiri pada awal 1992 di Desa Pangkalan Kerinci ini tergabung di dalam sebuah anak perusahaan dari APRIL Group (The Asia Pacific Resources International Holding's Ltd.) milik konglomerat Sukanto Tanoto.

APRIL memiliki kantor pusat yang berada di Asia yaitu Singapura, dimana APRIL ini memiliki wilayah produksi utama dan terbesar yang beroperasi di wilayah Indonesia dan China.

APRIL sepenuhnya berintegrasi dan beroperasi yang dimulai dari penanaman (plantations), kehutanan (forestry), penelitian dan pengembangan (research and development) untuk pabrik pulp and paper.

Halaman: 12Lihat Semua