Menu

Mahfud-KPK Saling Balas Kritikan soal Penetapan Tersangka Minim Bukti, Sebut: Itu Menyiksa Orang 

Zuratul 10 Dec 2023, 11:57
Mahfud-KPK Saling Balas Kritikan soal Penetapan Tersangka Minim Bukti, Sebut: Itu Menyiksa Orang. (Tangkapan Layar/InvestorDaily)
Mahfud-KPK Saling Balas Kritikan soal Penetapan Tersangka Minim Bukti, Sebut: Itu Menyiksa Orang. (Tangkapan Layar/InvestorDaily)

Kata Nawawi, data dari putusan pengadilan yang sudah ada selama ini justru menunjukkan penyelidikan dan penyidikan KPK sudah dilakukan secara tepat.

"Jika ada penetapan-penetapan tersangka yang tak cukup bukti, data dari produk-produk putusan pengadilan termasuk pengujian pada praperadilan, cukup menunjukkan bahwa kerja-kerja penyelidikan dan penyidikan telah dilakukan secara tepat dan berdasar aturan hukumnya," kata Nawawi.

Kata Nawawi, KPK juga akan tetap bekerja pada semua aspek ruang tugas sesuai dengan undang-undang yang berlaku. Mulai dari aspek pencegahan, pendidikan, penindakan, hingga keputusan pada norma aturan hukum acara.

"Serta SOP yang ada dengan tetap mengedepankan pada prinsip-prinsip penghargaan terhadap hak asasi," katanya.

Mahfud MD ralat pernyataan

Setelah menyebut KPK kerap melakukan penindakan minim bukti, Mahfud yang saat ini berstatus calon wakil presiden dari nomor urut tiga bersama capres Ganjar Pranowo itu pun meralat pernyataannya.

Halaman: 123Lihat Semua