Menu

Ternyata Kubah Masjid Bukan Peninggalan Budaya Islam, Suku Ini Pengguna Pertama

Rizka 10 Mar 2024, 12:41
Kubah bangunan masjid
Kubah bangunan masjid

Pasalnya, atap bangunan dengan kubah memiliki manfaat lebih besar, antara lain ruangan akan tampak lebih luas dan sirkulasi udara menjadi semakin baik.

Di sisi lain, sebagian ahli sejarah berpendapat bangunan yang menggunakan kubah untuk pertama kalinya justru berasal dari Suku Eskimo. Arsitektur kubah pun dianggap sebagai bangunan yang sangat ideal, mengingat fleksibilitas, manfaat, dan keunggulannya.

Oleh karena itu, bangunan-bangunan masjid lain mulai menggunakan arsitektur kubah sebagai penutup atas bangunan, mengikuti Masjid Qubbat as-Sakhrah. Bentuk kubah pada masjid juga berubah mengikuti perkembangan zaman.

Tak hanya untuk memperindah tempat ibadah, bentuk kubah banyak digunakan pada bangunan-bangunan lainnya di seluruh dunia. 

Seperti halnya di Malaysia dengan kantor lembaga peradilannya (palace of justice) yang memanfaatkan bentuk kubah untuk ornamen bangunannya. Demikian pula dengan kantor Mahkamah Konstitusi RI.

Halaman: 23Lihat Semua