Pengakuan Personil Band Sukatani: Diintimidasi dan Ditekan Polisi
Band Sukatani. Sumber: Internet
"Kejadian tersebut membuat kami mengalami berbagai kerugian baik secara materiil maupun nonmateriil," sebutnya.
Tambahnya, tekanan dan intimidasi dari pihak kepolisian mereka terima sejak Juli 2024.
Sukatani juga mengabarkan kondisi terkini.
Mereka mengaku saat ini dalam kondisi baik-baik saja.
"Mau mengabarkan bahwa kami dalam keadaan baik, namun masih dalam proses recovery pasca kejadian bertubi yang selama ini kami hadapi sejak Juli 2024," ujarnya.