4 Kelompok Orang Ini Sebaiknya Tunda Dulu Konsumsi Daun Kelor, Siapa Saja?

RIAU24.COM - Daun kelor (Moringa oleifera) merupakan salah satu tanaman yang sering digunakan dalam pengobatan tradisional. Manfaat daun kelor pun beragam, mulai dari mengatasi masalah pencernaan, mencegah infeksi bakteri, mengurangi peradangan, hingga menurunkan kadar gula darah.
Meski begitu, ada beberapa kelompok orang yang dianjurkan untuk menghindari konsumsi daun kelor. Mereka yang memiliki kondisi medis atau penyakit tertentu mungkin tidak disarankan mengonsumsi herbal ini karena dapat memicu efek samping hingga memperparah gejala yang dialami.
Dikutip dari berbagai sumber, berikut kelompok orang yang sebaiknya tunda dulu mengonsumsi daun kelor.
1. Ibu Hamil