Menu

Wisata Bromo Bakal Tutup Selama 4 Hari Rayakan Ritual Yadnya Kasada, Catat Tanggalnya

Rizka 27 May 2025, 14:42
Taman Nasional Bromo Tengger Semeru
Taman Nasional Bromo Tengger Semeru
  • Selasa 10 Juni 2025 pukul 00.01 WIB
  • Rabu 11 Juni 2025
  • Kamis 12 Juni 2025
  • Jumat 13 Juni 2025.
  • Bagi masyarakat yang hendak mengikuti upacara ritual Yadnya Kasada pada tanggal 10-11 Juni 2025, kawasan TNBTS masih terbuka. Setelah itu, bakal dilakukan pembersihan kawasan TNBTS pada tanggal 12-13 Juni 2025.

    Halaman: 23Lihat Semua