Menu

PSI Tunjuk Ketua Dewan Pembina 'Bapak J' Mengarah ke Jokowi, Pakar Nilai Kaesang Bisa kena Bomerangnya 

Zuratul 3 Oct 2025, 17:18
PSI Tunjuk Ketua Dewan Pembina 'Bapak J' Mengarah ke Jokowi, Pakar Nilai Kaesang Bisa kena Bomerangnya.
PSI Tunjuk Ketua Dewan Pembina 'Bapak J' Mengarah ke Jokowi, Pakar Nilai Kaesang Bisa kena Bomerangnya.

Lebih lanjut, Jamiluddin melihat bahwa secara politis, tidak ada keuntungan bagi PSI untuk merahasiakan nama Ketua Dewan Pembina. Sebaliknya, tindakan ini justru dapat merugikan citra partai.

Di era demokrasi yang mengedepankan transparansi, label "partai tertutup" dinilai sudah tidak mendapat tempat di tengah masyarakat.

Jamiluddin juga mengingatkan bahwa sebagai partai yang identik dengan generasi muda, PSI seharusnya menampilkan diri sebagai partai yang terbuka dan transparan.

"PSI sebagai partai anak muda justru akan semakin tidak dianggap oleh masyarakat," pungkasnya.

(***) 
 

Halaman: 12Lihat Semua